Lakukan 5 Perawatan Gigi Untuk Ibu Hamil Agar Kehamilan Tidak Terganggu
Salah satunya adalah mengenai perawatan gigi ibu hamil. Anda seharusnya menjaga dengan baik gigi anda saat anda hamil sebab beberapa masalah gigi akan mengganggu kehamilan.
Beberapa masalah gigi tersebut yaitu dapat menyebabkan kelahiran prematur pada bayi. Oleh karena itu di bawah ini adalah hal-hal yang bisa ibu hamil lakukan untuk perawatan giginya.
Panduan Cara Melakukan Peratawatan Gigi untuk Ibu Hamil
1. Menyikat Gigi 2 kali sehariMenyikat gigi dengan rutin dua kali sehari memanglah banyak diserukan bahkan bukan hanya utuk ibu hamil, namun juga untuk semua orang. Namun hal ini selalu disepelekan oleh siapa saja. Jika anda sedang hamil ingatlah hal ini sebagai kewajiban anda sehari-hari. Agar gigi anda bisa sehat dan juga terjaga saat hamil.
2. Menggunakan Benang Gigi
Setelah menyikat gigi jangan biarkan sisa-sisa makanan pada gigi anda tinggal dan membuat gigi anda berkarang. Olehnya itu gunakan benang gigi dengan baik untuk membersihkan sisa-sisa makanan gigi anda.
Rajinlah berkumur setiap kali setelah makan, utamanya jika anda mengalami banyak gejala mual bahkan sampai muntah-muntah. Usahakan untuk langsung berkumur setelah anda muntah.
4. Hindari obat kumur yang mengandung alkohol
Jika anda ingin menggunakan obat kumur maka hindarilah menggunakan obat kumur yang mengandung alkohol. Hal ini menghindari banyaknya zat-zat asing masuk ke dalam mulut anda.
5. Rajin mengunjungi dokter
Sebaiknya anda rajin berkunjung ke dokter gigi. Sebab dokter gigi memberikan anda banyak pilihan dalam perawatan yang baik bagi gigi. Selain itu ia juga bisa memberikan dengan jelas dan pasti mengenai kondisi gigi anda selama hamil.
Tips Gigi Lainnya:Itulah beberapa dari jenis perawatan yang bisa anda lakukan selama masa kehamilan pada gigi anda. Selamat mencoba.
0 Response to "Lakukan 5 Perawatan Gigi Untuk Ibu Hamil Agar Kehamilan Tidak Terganggu"
Post a Comment